Widget HTML Atas

Fitur Windows 10 Yang Jarang Diketahui, Pengguna Wajib Tahu Fungsinya

Windows 10 merupakan sistem operasi terbaru sekarang ini. Namun banyak orang belum paham berbagai fitur Windows 10 yang jarang diketahui. Lantas apa saja fitur tersembunyi di dalam sistem operasi terbaru ini? Maka langsung saja simak dan baca artikel ini.

Deretan Fitur Windows 10 Yang Jarang Diketahui

Apa saja fitur pada Windows 10 yang jarang diketahui? Memang Windows 10 sebagai sistem operasi canggih dan modern di zaman sekarang, meskipun begitu namun kebanyakan orang atau pengguna belum mengetahui banyak berbagai fitur dukungannya. Tak heran, jika fitur dukungannya ini sangat canggih dan keren.

Semua fitur ini akan memudahkan para pengguna dalam hal mengoperasikan PC atau laptop. Fitur di dalamnya bisa langsung digunakan karena memang terdisplay sangat jelas dan mudah ditemukan. Namun, ada juga beberapa fitur masih tersembunyi atau jarang diketahui. Berikut fitur-fitur tersembunyi pada sistem operasi Windows 10.

Bash Linux

Fitur tersembunyi dan jarang diketahui pertama di sistem operasi Windows 10 yakni Bash Linux. Bash Linux bisa digunakan untuk keperluaan development sperti, menginstal dan menjalankan Aplikasi Linux para pengguna tapi harus memerlukan melalui Command Prompt.

Untuk mengaktifkan fitur ini hanya tinggal buka Turn Windows Features On Or Off, lalu centang Windows Subsystem for Linux, kemudian Restart Windows. Setelah itu bukalah Menu Setting > Update & Security > For Developer > pilih Developer Mode.

Terakhir buka Command Prompt as Admin> ketikan Bash> Enter> lalu jika terdapat konfirmasi instalasi tekan "Ya". Windows secara otomatis akan menginstal Bash. Masukkan saja username dan password Unix Anda. Selanjutnya ketika ingin menggunakan Bash Linux tersebut, hanya tinggal ketik saja Bash di Command Prompt.

Screenshot Area

Fitur tersembunyi dan jarang diketahui kedua yaitu screenshot area. Jadi di Windows 10 ini pengguna bisa mengambil screenshot area tertentu hanya dengan menekan Windows+Shift+S. Screenshot yang diambil tersebut akan tersimpan di clipboard dan bisa di paste melalui paint atau Aplikasi tambahan lainnya.

God Mode

Mayoritas orang menyebutkan bahwa God Mode, karena ketika menjalankan pengguna bisa langsung menguasai Windows 10 dan bisa bebas mengaturnya sesuai keinginan masing-masing melalui toll telah diberikan. Sementara untuk mengaktifkan God Mode ini hanya tinggal klik kanan desktop> New> Folder> dan rename folder dengan kode berikut: God Mode.{ED7BA470-8E54-825C-99712043E01C}

Fokus Window

Jadi jika pengguna ingin membuka banyak Windows, tapi ingin fokus pada satu saja, maka biasanya dilakukan dengan cara minimize windows lainnya, bukan? Padahal sebenarnya, ada cara tercepat dan mudah dilakukan selain minimize Window lainnya. Caranya yakni hanya tinggal goyangkan saja Windows ingin difokuskan, seketika Window lainnya akan tersembunyi. Goyangkan sekali lagi jika akan mengembalikan tampilan Window semua.

Fitur Voice Assistant Cortana

Paling menariknya lagi, Windows 10 juga mempunyai fitur berupa voice asisten bertugas untuk membantu pengguna apabila mengalami kesulitan dalam hal memakai fitur-fitur telah ada. Asisten digital Cortana ini sama seperti Google now dan Siri pada device smartphone.

APP Snapping View

Fitur Windows 10 yang jarang diketahui selanjutnya yakni APP snapping view. Fitur APP snapping view sendiri merupakan fitur akan menampilkan dua Aplikasi berjalan secara bersamaan pada layar. Pengguna bisa menjalankan APP snapping dengan menggunakan semua Aplikasi terdapat di dalam komputer secara bersamaan. Misalnya membuka Notepad, Windows Player dan Browser secara bersamaan.

Start Menu Kedua

Start Menu windows 10 didampingi oleh LIve Tile dan deretan Aplikasi terinstal. Para pengguna bisa mengaktifkannya hanya tinggal klik kanan pada Start Menu Windows 10 serta akan mendapati Menu "Kedua" berisi berbagai shortcut ke tool dan setting penting, misalnya Run, Windows Powershell, Task Manager, Power Options, dan lainnya.

Fitur Audio Support FLAC, MKV, Dan HEVC Pada WMP

Pada Windows 10 pihak Microsoft menyematkan dukungan fitur MKV populer digunakan begitu besar video H.264. Selain itu, juga bisa dipergunakan multiple audio, video, dan subtitle stream. Media player terbaru ini didukung dengan audio FLAC untuk audio lossless, dan video compression HEVC/H.265. Format HEVC juga telah ditambahkan pada media player untuk mengubah video dengan resolusi 4K.

Slide to Shutdown

Mungkin sebagian orang sudah tidak asing lagi dengan fitur slide to shutdown. Fitur ini bisa mematikan Windows dengan cara slide ke bawah saja. Untuk menggunakannya hanya tinggal buat shortcut dengan klik kanan desktop> New> Shortcut, lalu isikan: %Windir%\System32\Slide To Shutdown.exe. Kini jika menjalankan shortcut tersebut maka akan muncul sebuah slider shutdown, jika ditarik kebawah akan membuat PC off.

Print to PDF

Fitur Windows 10 yang jarang diketahui lainnya yakni print to PDF. Memang fitur tersembunyi ini telah dilengkapi di Windows 10, artinya pengguna bisa mencetak dokumen apapun menjadi file PDF dengan mudah dan cepat. Caranya hanya tinggal print dokumen diinginkan, lalu pada pilihan oriente, oleh Microsoft Print to PDF.

Ulasan diatas merupakan salah satu fitur Windows 10 yang jarang diketahui banyak pengguna. Fitur-fitur tersebut bisa digunakan dan memudahkan dalam mengoperasikan komputer atau PC.

 

Keyword: fitur Windows 10